Deskripsi
Buku saku ini berisi kumpulan novena kepada Bunda Maria. Kehadiran buku saku ini tentu saja menambah sarana yang dapat mempermudah umat mewujudkan devosi dan penghormatannya kepada Maria. Pengalaman membuktikan bahwa banyak umat terbantu dalam berbagai kesulitan hidup oleh doa-doa novena yang sebagiannya kami sajikan dalam buku ini.
080502, 101 hlm., 2008, 11 x 7,5 cm;