Deskripsi
Buku ini menyajikan renungan-renungan berdasarkan inspirasi dari perjalanan kedua murid Yesus dari Yerusalem ke Emaus. Perjalanan kedua murid dari Yerusalem ke Emaus menjadi lambang yang amat tepat untuk melukiskan perjalanan hidup manusia. Perjalanan hidup itu baru mempunyai makna bila manusia menyadari dirinya, hubungannya dengan sesama, dan hubungannya dengan Tuhan. Renungan-renungan dalam buku ini dapat dipakai sebagai bahan retret.
Penulis: Dr. Kees Maas, SVD
990408, 116 hlm., 1999, cet. ke- 5, 17,5 x 11 cm;